Selasa, 22 Mei 2012

Windy and rainy day in Istanbul...

Umre Plus Turkey, part 28

Hari ketiga kami di Turki adalah hari yang paling menghebohkan... Karena apa?
Pagi saat bangun tidur kami langsung ditemani oleh gemericik suara hujan yang turun membasahi wilayah Old Town Istanbul, tapi dengan heater di kamar dan menu sarapan yang menghangatkan, kami belum menyadari kondisi cuaca yang sesungguhnya di luar sana...



Sambil menunggu rombongan lain berkumpul di lobi hotel, Kakak Ulin, Yangti dan Adek Ulan mencoba merasakan udara di luar....ternyata....bbrrr.....duingiinnya...hujan dan angin jadi semakin membuat badan menggigil.... ayoo masuk lagi...


Siap-siap bertempur dengan udara dingin Istambul hari itu yang mencapai suhu 5-7 derajad Celcius, kami mengenakan segala baju hangat yang kami punya...ya jaket, pashmina, kaos kaki, ponco... dan sebagainya dan seterusnya :)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

terimakasih atas komentarnya...